// <![CDATA[EVALUASI PERFORMANSI SUPPLIER DENGAN MENGGUNAKAN METODE STANDARDIZED UNITLESS RATING (SUR) (Studi Kasus di PT. Sinar Terang Logamjaya)]]> 0410126901 - Lisye Fitria S.T., M.T. Dosen Pembimbing 2 0415016301 - Abu Bakar Ir.,MM. Dosen Pembimbing 1 Adithya Ayu / 132000132 Penulis
PT. Sinar Terang Logamjaya merupakan perusahaan yang memproduksi spare part kendaraan roda dua. Bahan baku yang diperlukan, yaitu seperti pelat, kawatlas serta pipa dengan ukuran yang berbeda-beda Agar tidak terjadi kekurangan bahan baku, maka PT. Sinar Terang Logamjaya mengupayakan lebih dari satu supplier yang dapat memasok bahan baku tersebut. Supplier diharapkan dapat memberikan pasokan bahan baku yang sesuai dengan keinginan perusahaan. Oleb karena itu, sangatlah penting bagi pihak perusahaan untuk dapat mengevaluasi perfonnansi supplier yang sedang bekerjasama, berdasarkan kriteria performansi pada metode Standardized Unitless Rating (SUR), yaitu l.:ualitas (quality), harga (cost), pengiriman (delivery), keluwesan (flexibility) serta respon (response)…