//
Warning: Cannot modify header information - headers already sent by (output started at /home/etdlibitenasac/public_html/index.php:1) in /home/etdlibitenasac/public_html/sysconfig.inc.php on line 185
Deprecated: Methods with the same name as their class will not be constructors in a future version of PHP; StringReader has a deprecated constructor in /home/etdlibitenasac/public_html/lib/lang/php-gettext/streams.php on line 48
Deprecated: Methods with the same name as their class will not be constructors in a future version of PHP; FileReader has a deprecated constructor in /home/etdlibitenasac/public_html/lib/lang/php-gettext/streams.php on line 84
Deprecated: Methods with the same name as their class will not be constructors in a future version of PHP; CachedFileReader has a deprecated constructor in /home/etdlibitenasac/public_html/lib/lang/php-gettext/streams.php on line 145
Deprecated: Methods with the same name as their class will not be constructors in a future version of PHP; gettext_reader has a deprecated constructor in /home/etdlibitenasac/public_html/lib/lang/php-gettext/gettext.php on line 36
Warning: session_start(): Cannot start session when headers already sent in /home/etdlibitenasac/public_html/index.php on line 38
Warning: Cannot modify header information - headers already sent by (output started at /home/etdlibitenasac/public_html/index.php:1) in /home/etdlibitenasac/public_html/lib/contents/show_detail.inc.php on line 42
0402016903 - Dr. Waluyo, S.T, M.T
Dosen Pembimbing 1
ANDRI MAULANA SIDIK / 112017095
Penulis
Sistem transmisi dan distribusi tenaga listrik memerlukan keandalan yang tinggi untuk memastikan kelancaran penyaluran listrik kepada masyarakat. Isolator merupakan komponen krusial dalam sistem ini, terutama yang berbahan porselen dan dipasang secara vertikal di luar ruangan. Isolator ini rentan terhadap kegagalan akibat pengaruh lingkungan, terutama karena sifat permukaannya yang mudah menyerap air, yang dapat menyebabkan arus bocor. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi arus bocor pada isolator porselen berwarna coklat dan putih, baik yang dipasang secara vertikal maupun horizontal, serta mengkaji pengaruh perubahan sudut kemiringan dan curah hujan terhadap arus bocor tersebut. Empat isolator dua coklat dan dua putih dipasang secara horizontal dan vertikal dengan tiga sudut kemiringan (0°, 30°, 60°) dan tiga tingkat curah hujan (0,6 mm, 0,9 mm, 1,2 mm). Pengujian dilakukan pada pagi, siang, dan malam hari selama 20 hari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa arus bocor pada isolator putih vertikal rata-rata 6,53 μA, sementara pada yang horizontal 13,98 μA. Untuk isolator coklat, arus bocor vertikal rata-rata 8,96 μA dan horizontal 19,59 μA. Temuan ini mengindikasikan bahwa isolator horizontal cenderung mengalami arus bocor lebih tinggi dibandingkan dengan isolator vertikal, yang disebabkan oleh pembasahan rongga isolator yang lebih signifikan, maka dari itu untuk pemasangan isolator warna putih secara vertikal lebih direkomendasikan dari pada horizontal.