STASIUN KERETA API KALAMATRA Tema : “Arsitektur Regionalisme”


Stasiun dalam konteks terminal pemberangkatan dan pemberhentian kereta api dalam kaitannya sebagai angkutan manusia maupun barang. Selain memenuhi kebutuhan fungsi utama sebagaitempat naik atau turunnya penumpang dan/atau bongkar muat barang, di stasiun dapat dilakukan kegiatan usaha penunjang angkutan kereta api seperti usaha pertokoan, restoran, perkantoran, perhotelan. Kebijakan ini mengundang timbulnya fungsi komersial dalam stasiun. Keberadaan stasiun sebagai tempat penumpang naik dan turun berpindah dari angkutan jalan raya ke angkutan rel (kereta api) menuntut sebuah stasiun untuk dapat mencukupi kebutuhan-kebutuhan dasar penggunanya. Selain itu didalamnya terdapat fasilitas tambahan salah satunya adalah hotel transit. Hotel Transit merupakan hotel yang sebagian besar dari tamunya adalah orang-orang yang akan melanjutkan perjalanan yang cukup jauh (hotel ini hanya untuk tempat persinggahan sementara saja saat melakukan perjalanan). Tema besar yang menjadi landasan perencanaan dan perancangan Stasiun Kereta Api dan Hotel transit adalah Arsitektur Regionalisme yang merupakan salah satu aliran arsitektur yang memadukan antara arsitektur modern (mewakili arsitektur masa kini) dengan arsitektur tradisional (meakili arsitektur masa lalu) dan memunculkan potensi local sebagai ciri utama. Dalam hal perencanaan dan perancangan bangunan ini mengambil bentukan dasar yang terinspirasi dari bentuk “gunungan wayang” yaitu perpaduan bentuk dasar segitiga dan persegi dan mengaplikasikan salah satu bentukan atap rumah khas sunda yaitu atap jolopong.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pengarang Vina Idamatusilmy Ananto / 21 2014 267 - Personal Name
0025125603 - Dr. Dewi Parliana, Ir. , MSP - Personal Name
0423025801 - Theresia Pinkyawati. Ir.,MT - Personal Name
No. Panggil 1430AR/18
Subyek Stasiun Kereta Api, Hotel Transit, Arsitektur Regi
Fakultas FTSP
Tahun Terbit 2018
Jurusan Arsitektur
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

. (2018).STASIUN KERETA API KALAMATRA Tema : “Arsitektur Regionalisme”().Arsitektur:FTSP

.STASIUN KERETA API KALAMATRA Tema : “Arsitektur Regionalisme”().Arsitektur:FTSP,2018.Multimedia

.STASIUN KERETA API KALAMATRA Tema : “Arsitektur Regionalisme”().Arsitektur:FTSP,2018.Multimedia

.STASIUN KERETA API KALAMATRA Tema : “Arsitektur Regionalisme”().Arsitektur:FTSP,2018.Multimedia

 



Homepage Info

Koleksi  ETD adalah merupakan Tugas Akhir mahasiswa Itenas dalam menempuh program Sarjana/Magister. Seluruh isi dari Tugas Akhir adalah merupakan tanggung jawab penulis sepenuhnya.

Koleksi


Total ETDs : 18011

Total Kunjungan: 916 dari Maret 2018

Media Sosial / Kanal

Address

UPT Perpustakaan Itenas
Jl. PKH. Mustopha No.23
Bandung 40124, Indonesia
Phone: +62-22-7272215,
email: libary[at]itenas.ac.id